Metode Pendekatan Perjanjian Allah terhadap UmatNya dari Prespektif Perjanjian Lama sampai Perjanjian Baru
Keywords:
Pendekatan, perjanjian, umatNya, prespektif, baruAbstract
Melalui penelitian ini dipersiapkan atas pembahasan metode pendekatan Allah atas perjanjianNya terhadap umatNya setiap jaman yang diteliti penulis melalui metode secara deskriptif analisis Teologis. Dengan hasil analisis oleh penulis di setiap Era jaman dan memahami langkah-langkah pendekatan Allah secara sistimatis menyatakan kekuasaanNya dalam setiap periode masa tertentu membawa umatNya kepada pengertian rencana agung Allah yang mulia
References
Archer Jr., G. L., “Covenant” dalam Evangelical Dictionary of Theology, disunting oleh
Walter A. Elwel. Grand Rapids: Baker Book House Company, 2001.
Bock, Darrel L. “Covenants in Progressive Dispensationalism” dalam Three Central
Issues in Contemporary Dispensationalism, disunting oleh Herbert W. Bateman IV. Grand Rapids: Kregel, 1999.
Chisholm Jr., Robert B., “Teologi Kitab Yeremia dan Ratapan” dalam Teologi Alkitabiah
Perjanjian Lama, disunting oleh Roy B. Zuck, diterjemahkan oleh Suhadi
Yeremia. Malang: Gandum Mas, 2005.
Compton, R. Bruce “Dispensationalism, The Church, and The New Covenant” dalam
Detroit Baptist Seminary Journal, 2003.
Enns, Paul, The Moody Handbook of Theology. Chicago: Moody Press, 1989.
Tamarol, Frans, Ayat-ayat Alkitab Saling Bertentangan Benarkah? Jakarta:Yayasan PELIT,
Hartill, J. Edwin, Principles of Biblical Hermeneutics. Grand Rapids: Zondervan, 1947.
Hasel, Gerhard F., Teologi Perjanjian Lama. Malang: Gandum Mas, 2006.
Kaiser Jr., Walter C., Teologi Perjanjian Lama. Malang: Gandum Mas, 2013.
Merrill, Eugene H., “Teologi Pentateukh” dalam Teologi Alkitabiah Perjanjian Lama,
disunting oleh Roy B. Zuck, diterjemahkan oleh Suhadi Yeremia. Malang: Gandum Mas, 2005.
Pandensolang, Welly, Eskatologi Biblika. Yogyakarta: ANDI Offset, 2004.
Sedi, Johny Y., Teologi Biblika Perjanjian Lama, Diktat Kuliah, STTII Jakarta, 2013.
Downloads
Published
How to Cite
Issue
Section
License
Copyright (c) 2023 Yohanis Tupa Rompon

This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.